TUJUAN

  • Menghasilkan lulusan yang berkualitas, inovatif dan sanggup beradaptasi mengikuti perkembangan IPTEKSBUD
  • Memiliki SDM dengan kualifikasi dan kompetensi yang berstandar nasional
  • Menghasilkan penelitian yang dapat dipublikasikan, dipatenkan, dan diaplikasikan dalam dunia industri
  • Memberikan konsultasi dan pelatihan untuk memecahkan masalah-masalah teknik dalam masyarakat
  • Memiliki jaringan kerjasama di tingkat nasional dan internasional

“Menjadi fakultas yang menghasilkan lulusan professional yang tanggap terhadap
perkembangan Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Seni dan Budaya (IPTEKSBUD) dan berkarakter melayani pada tahun 2025”

  • Menyelenggarakan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas
  • Meningkatkan kualitas akademik secara terpadu, terintegrasi, dan profesional
  • Melaksanakan penelitian di bidang teknik yang berorientasi pada kebutuhan industri
  • Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dalam bentuk penerapan teknologi
  • Mengembangkan kerjasama dengan instansi yang relevan

Dr. Ir. Nitha, S.T., M.T., IPM, ASEAN Eng.

Dekan Fakultas Teknik

“Selamat datang di Fakultas Teknik UKI Toraja! Saya, Dr. Nitha, S.T., M.T., dengan bangga mengundang Anda untuk bergabung dalam perjalanan pendidikan kami. Dengan fakultas yang berkualitas, fasilitas yang memadai, dan semangat untuk meraih prestasi, kami siap membantu Anda mengembangkan potensi dalam bidang teknik. Mari bersama-sama menciptakan masa depan yang cerah dan berkontribusi pada kemajuan bangsa. Bergabunglah dengan kami dan wujudkan impian teknik Anda di UKI Toraja!”

Popular News

From the Blog

  • Pembekalan Kerja Praktek Fakultas Teknik

    Fakultas Teknik Universitas Kristen Indonesia Toraja melaksanakan Pembekalan Kerja Praktek Semester Genap TA 2025/2026 pada Jumat, 12 Desember 2025 yang dihadiri oleh Wakil Dekan, para Kaprodi di lingkup Fakultas Teknik, Dosen Pembimbing, Narasumber, Tim Kerja, serta mahasiswa peserta Kerja Prakek. Ketua Tim Kerja Praktek, Ibu Srivan Palelleng, S.Kom., M.T. melaporkan bahwa jumlah peserta yang terdaftar

    Know More

  • Webinar Nasional Fakultas Teknik

    Fakultas Teknik Universitas Kristen Indonesia (UKI) Toraja bekerja sama dengan Persatuan Insinyur Indonesia (PII) Toraja Utara, Forum Insinyur Muda (FIM) Sulawesi Selatan, FIM Toraja Utara, serta Forum Alumni Mahasiswa (FAM) Fakultas Teknik UKI Toraja menyelenggarakan Webinar Nasional secara daring pada 14 November 2025 pukul 19.00-22.00 Wita. Webinar nasional ini mengangkat tema “Peran Engineer dalam Pengembangan

    Know More

Video Testimoni Alumni

Video Profil